0
Friday 7 June 2019 - 05:30
Indonesia dan Gejolak Sudan:

Bentrokan Pecah di Sudan, KBRI Siapkan 2 Tempat Perlindungan untuk WNI

Story Code : 798166
Aparat keamanan berpatroli di jalan-jalan di Khartoum.jpg
Aparat keamanan berpatroli di jalan-jalan di Khartoum.jpg
Krisis di Sudan ini mendorong Kedutaan Besar Indonesia di Khartoum menyiapkan dua safe house atau tempat perlindungan bagi warga Indonesia yang memerlukan, kata Duta Besar Rossalis Rusman Adenan.

Pemerintah Sudan mengatakan jumlah korban bentrokan antara aparat keamanan dan demonstran prodemokrasi di ibu kota Khartoum dalam tiga hari terakhir meningkat menjadi setidaknya 61 orang.

Namun para dokter yang berpihak ke gerakan protes kelompok oposisi mengklaim "lebih dari 100 orang tewas ditembak aparat keamanan".

Mereka mengatakan "40 jenazah ditemukan di Sungai Nil di Khartoum" pada hari Selasa (05/06) lalu.[IT/r]
 
 
 
Comment