0
Tuesday 7 July 2020 - 00:46

Studi: 5,2% Populasi Spanyol Memiliki Antibodi COVID-19 

Story Code : 872887
Studi: 5,2% Populasi Spanyol Memiliki Antibodi COVID-19 

Sebuah studi Seroprevalence di Spanyol telah mengkonfirmasi bahwa hanya 5,2 persen dari populasi Spanyol yang mengembangkan antibodi terhadap COVID-19 setelah menguji lebih dari 65.000 orang di seluruh Spanyol dalam tiga putaran yang berbeda.

"5,2% orang di seluruh Spanyol memiliki antibodi anti-Sars Cov 2," kata Marina Pollan, direktur Pusat Epidemiologi Nasional, selama konferensi pers di Madrid, Senin.(IT/TGM)
Comment